Thursday, July 29, 2010

Cara Memasang Live Traffic Feedjit Pada Blogger

Cara Memasang Live Traffic Feedjit Pada Blogger



Live Traffic Feedjit adalah widget yang sangat populer dan banyak digunakan pada blogger atau wordpress dan widget ini berisi tentang laporan lalu lintas diblog sobat yakni aktivitas pengunjung blog. Selain melaporkan kedatangan dan kepergian pengunjung, widget Live Traffic Feedjit ini juga bisa menampilkan Browser dan System Operasi yang digunakan pengunjung dan banyak lagi. mungkin sobat perlu menggunakan widget ini sebagai sarana pemantau keluar masuk nya pengunjung dan sebagai pemantau artikel mana saja yang sering dibaca pengunjung, dengan demikian Sobat bisa mengoptimalkan dan mengupdate artikel yang sering dikunjungi tersebut.
 

Saya akan memberitahukan Cara Memasang Live Traffic Feedjit Pada Blogger.

Ikuti langkah-langkah berikut untuk memasang widget Live Traffic Feedjit:

- Masuk ke http://feedjit.com/fg/
- Lalu setting pada Customize your Feed, dengan cara:
Color scheme: Feedjit Neutral, kemudian setting warna Background (latar belakang), Heading (judul), Links (link yang ada), Text (warna tulisan), Border (bingkai) dan setting juga ukuran Width (lebar) sesuai dengan keinginan Sobat.
- Setelah semua tampilan di setting sesuai dengan keinginan Sobat, klik Get Your Live Traffic Feed
- Selanjutnya, buka jendela baru dan login ke www.blogger.com
- Jika sudah login, kembali ke feedjit tadi. lalu klik Install On Blogger
- Akan terbuka tab baru untuk memasang widget. Pilih sebuah blog Sobat dan beri judul.
- Jika sudah, klik Menambah Widget

Selesai dan sebuah widget Live Traffic Feedjit sudah terpasang pada blog sobat, semoga bermanfaat dan terima kaish.

sumber :  www.aziz-rhamdhan.co.cc

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...